Mengapa Strategi Personalized Marketing Penting Kamu Lakukan?

Khususnya bagi konsumen dari kalangan millennial dan centennial

Begitu pun dengan konten yang dibuat mesti dekat dan sesuai dengan konsumen secara personal. Di sinilah pentingnya melakukan riset market berdasarkan data yang nyata. Sehingga mengenal segmentasi pelanggan secara tepat, apa yang dibutuhkan dan disukainya. Interaksi dengan konsumen dan melakukan follow up serta menjaga bagaimana agar hubungan dengan pelanggan tetap baik.

Mengapa melakukan strategi personalized marketing ini penting dilakukan?

Karena kamu bisa mendapat perhatian konsumen, yang akhirnya bisa lebih meningkatkan penjualan. Selain itu, strategi menyentuh hati konsumen ini juga bisa membangun hubungan yang baik (good engagement) dengannya.

Dengan hubungan baik yang terbangun, pengalaman konsumen akan terasa lebih baik, sehingga mendorongnya untuk kembali membeli atau repeat order bahkan membeli lebih banyak. []


Sekarang traktir Tim TQNNEWS gak perlu ribet, sat-set langsung sampe!
Terima kasih ya sudah support kami. Salam cinta penuh kehangatan :)
https://sociabuzz.com/tqnn/tribe
______
Rekomendasi