Apa Saja Tren Pendidikan Saat Ini?
Tren dunia pendidikan tidak bisa dipisahkan dari kemajuan teknologi
Baca juga: Guru Adalah Akselerator Pembelajaran
Berbasis Artificial Intelligence (AI)
University of New South Wales jadi salah satu institusi pendidikan yang sudah menerapkan AI. Robot bernama Question Bot hasil rancangan David Kellerman diprogram untuk memberikan jawaban atas pertanyaan siswa dan menyampaikan video pembelajaran. AI juga marak digunakan untuk melakukan penilaian otomatis dan mencermati pola kebiasaan siswa.
Menggunakan VR/AR
Selain kecerdasan buatan, Realitas Virtual (VR) dan Augmented Reality (AR) juga tengah menjadi tren. VR/AR punya dampak yang signifikan terhadap rentang perhatian siswa. Bisa menghilangkan distraksi dan tetap fokus. Alat ini bisa membenamkan pengguna dalam lanskap digitalnya. []
Terima kasih ya sudah support kami. Salam cinta penuh kehangatan :)
https://sociabuzz.com/tqnn/tribe
______

