Pengamal TQN Al Babakani Yang Meretas Dakwah Melintas Batas

Besar di Desa Gintungranjeng, Ciwaringin, Cirebon yang dikenal dengan kampung pesantren, H. Ahmad Fauzi Qosim, SS, MA, MM, melihat adanya ketimpangan antara khazanah keilmuan pesantren dan realitas sosial finansial (ijtima’iyah maliyah).

Pengamal TQN Al Babakani ini kemudian terjun di dunia dakwah dan tumbuh berkembang bersama lembaga filantropi Dompet Dhuafa. Lulusan S2 UGM ini meretas dakwah dari daerah tapal batas, komunitas, pedalaman hingga mancanegara. Bagaimana kisahnya dalam berdakwah dan mengajak orang lain bersambung pada Allah Swt? Saksikan selengkapnya di Podcast Tasawuf dari TQN News!

Podcast Tasawuf:
Apple Podcast
Spotify
Google Podcast
Breaker


Sekarang traktir Tim TQNNEWS gak perlu ribet, sat-set langsung sampe!
Terima kasih ya sudah support kami. Salam cinta penuh kehangatan :)
https://sociabuzz.com/tqnn/tribe
______
Rekomendasi